Kepergok, Pencuri Kabur Tinggalkan Tiga Ton Buah Sawit

Rabu 18 Dec 2024 - 19:57 WIB
Reporter : Ardian Mukti
Editor : Rizky Panchanov

Dijelaskan Darmawansyah dari hasil rapat yang telah berlangsung terdapat beberapa langkah yang akan ditempuh untuk menyelesaikan keamanan dalam berinvestasi di wilayah Kabupaten Mesuji.

Adapun langkah yang akan diambil oleh pemangku kepentingan diantaranya melakukan sosialisasi dengan masyarakat.

Serta melakukan imbauan dan peringatan terhadap pemilik lapak yang ada di Mesuji untuk tidak menerima hasil buah curian. Ditambahkannya pencurian buah kelapa sawit di Perusahaan PT Prima Alumga sudah berlangsung cukup lama sampai saat ini. (muk/nca)

Kategori :