Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Diramalkan Lesu hingga Akhir 2024

PERTUMBUHAN EKONOMI: Pengunjung berbelanja produk fashion di DRP Jakarta di Sumarecon Mall Serpong, Tangerang, Senin (29/7/2024). --FOTO HANUNG HAMBARA/JAWA POS

"Kan kita sudah ada yang sekarang PPN DTP untuk rumah. Itu kita berikan untuk rumah sampai rumah yang harga Rp 5 miliar tetapi kita berikan insentifnya sampai Rp 2 miliar pertama," katanya.

 

Sepanjang semester I 2024, Febrio mengatakan, kebijakan PPN DTP per Juni 2024 yang sebesar 100 persen itu telah mampu menggerakkan laju pertumbuhan sektor konstruksi hingga investasi. Maka, ia menganggap, kebijakan lanjutan Juni-Desember dengan PPN DTP yang ditanggung 50 persen masih bisa mendorong. (jpc)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan