Empuk dan Bikin Nagih, Daging Sapi Bumbu Rujak Khas Jawa Timur

Selasa 27 May 2025 - 21:03 WIB
Reporter : Redaksi
Editor : Syaiful Mahrum

DAGING sapi bumbu rujak merupakan salah satu kuliner khas Jawa Timur yang memadukan rasa pedas, manis, dan gurih yang membuat hidangan ini menggugah selera makan.

 

Hidangan daging sapi bumbu rujak ini biasanya disajikan sebagai lauk makan siang atau jadi menu istimewa pada saat berkumpul bersama dengan keluarga.

 

Bagi kamu yang ingin membuat hidangan daging sapi bumbu rujak sendiri di rumah, kamu dapat mengikuti resep untuk membuat daging sapi bumbu rujak khas Jawa Timur yang enak dan bikin nagih dilansir dari kanal YouTube Ika Mardatillah. 

 

Bahan-Bahan:

 

 

500 gram daging sapi lulur

10 siung bawang merah

8 siung bawang putih

4 kemiri

5 cabai merah yang sudah direbus

1 sdm air asam Jawa

Tags :
Kategori :

Terkait