Eks Ketua KPK Agus Rhardjo Gugat ke MK setelah Kalah Nyaleg DPD RI

Mantan Ketua KPK Agus Rahardjo-FOTO DOK. JAWA POS -

Petahana Ahmad Nawardi menjadi calon DPD RI Jatim dengan suara tertinggi. Ia memeroleh dukungan sebanyak 3,28 juta suara. 

Raihan suara Ahmad Nawardi mengungguli perolehan Ketua DPD RI yang saat ini maju lagi sebagai caleg DPD RI dari Jatim, yakni La Nyalla Mattalitti yang meraih 3,13 juta suara. Sementara, pada posisi ketiga ada nama keponakan mantab Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa yakni Lia Istifhama yang meraih suara 2,74. 

Selanjutnya, Kondang Kusumaning Ayu meraih 2,54 juta suara yang berada di peringkat ke-4. Namun, mantan Ketua KPK Agus Rahardjo harus gigit jari. Pasalnya, Agus hanya meraih 2,2 juta suara yang berada di peringkat ke-5. (jpc/c1/abd)

 

Artikel ini sudah tayang di jawapos.com dengan judul:

Tak Lolos ke Senayan, Eks Ketua KPK Agus Rahardjo Akan Ajukan Gugatan ke MK 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan