Ratusan WNI Terlibat Kejahatan Online Scam di Kamboja

KEJAHATAN ONLINE: Duta Besar RI untuk Kerajaan Kamboja Santo Darmosumarto saat bertemu Menteri Senior dan Kepala Sekretariat Committee to Combat Online Scams (CCOS) Kamboja Chhay Sinarith di Phnom Penh, Senin (21/7).--FOTO BERITASATU.COM/KEMENLU RI

KBRI Phnom Penh terus bersinergi dengan berbagai pihak di Kamboja dan di Tanah Air untuk memperkuat diplomasi pelindungan WNI. 

 

Pemerintah Indonesia menghormati langkah penegakan hukum yang dilakukan Pemerintah Kamboja dan menghimbau agar masyarakat Indonesia tidak tergiur bekerja secara non-prosedural di luar negeri, terutama yang terkait aktivitas ilegal, karena akan menghadapi konsekuensi hukum di negara setempat. (beritasatu.com/c1)

 

Tag
Share