Pemkot Bandar Lampung Akan Gelar Pasar Murah Tiga kali Selama Ramadan
Editor: Rizky Panchanov
|
Senin , 24 Feb 2025 - 21:44

PASAR MURAH: Pemkot Bandarlampung akan gelar pasar murah selama Ramadhan. -FOTO MELIDA/RADAR LAMPUNG-
Menurut Ririn harga telur paling mahal mencapai Rp 30 ribu per kilogram. Kenaikan itu diakibatkan karena stok barang yang semakin menipis.
Ia juga menyebut saat ini harga beras di pasar masih standar dan tidak mengalami kenaikan, akan tetapi untuk harga beras ketan hitam mengalami kenaikan serta stok banyak dicari pembeli untuk digunakan sebagai kebutuhan bahan kue untuk Lebaran.(mel/nca)