Tokoh Agama Pringsewu Ambilkan Formulir Balon Kada Fauzi di Demokrat

Senin 06 May 2024 - 07:29 WIB
Reporter : Agus Suwignyo
Editor : Agung Budiarto

Bacalon lainnya juga mengambil formulir, seperti Wakil Ketua DPRD Pringsewu, Maulana M Lahuddin, yang mengambil formulir di DPC Partai Demokrat. Kemudian Ketua APDESI Pringsewu, Jevi Hardian, juga mengambil formulir pendaftaran Bakal Calon Bupati (Balonbup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Balonwabup). 

Puluhan Kepala Pekon yang tergabung dalam DPC Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Pringsewu juga mengawal ketuanya, Jevi, dalam mengambil berkas formulir pendaftaran Bakal Calon Bupati (Balonbup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Balonwabup). Bendahara DPC PDIP Pringsewu, Heridian, juga mengambil formulir di PAN, PDI Perjuangan, serta Partai Demokrat Pringsewu. Ada juga mantan Kadisdik, Tri Prawoto, serta Ketua HIPMI Pringsewu, Hakiki, yang mengambil formulir ke DPC PDIP serta PAN. (sag/abd)

 

 

Kategori :

Terpopuler

Kamis 08 May 2025 - 22:26 WIB

Iklan Baris 9 Mei 2025

Kamis 08 May 2025 - 21:13 WIB

Kebijakan Baru Pemutihan Pajak Kendaraan

Kamis 08 May 2025 - 19:59 WIB

SPMB Inklusif Berkeadilan

Kamis 08 May 2025 - 21:16 WIB

Gudang Sianida asal Tiongkok Terbongkar