Mentan Temukan Minyakita Dijual Tidak Sesuai Takaran, Tidak Sampai 1 Liter

Minggu 09 Mar 2025 - 09:17 WIB
Reporter : Mitra
Editor : Rizky Panchanov

Amran menyayangkan adanya Minyakita kemasan yang tidak sesuai takaran, apalagi terjadi dalam bulan suci Ramadan. 

Menurut praktik curang tersebut harus ditindak secara hukum. "Kami minta diproses kalau terbukti, ditutup (pabriknya). Ini merugikan rakyat Indonesia," tandasnya.(*)

Kategori :