Wajib Coba, Ini 10 Manfaat Cuka Sari Apel untuk Kesehatan Perempuan

Sabtu 21 Sep 2024 - 07:52 WIB
Reporter : Mitra
Editor : Taufik Wijaya

 

5. Membantu meredakan gejala PCOS

Cuka apel dapat membantu menyeimbangkan kadar hormon dan mengurangi peradangan pada wanita dengan polycystic ovarian syndrome (PCOS).

 

6. Mencegah tekanan darah tinggi

Kandungan antioksidan dalam cuka apel dapat membantu mengontrol gula darah, tekanan darah, dan kolesterol, yang bermanfaat bagi wanita berisiko mengalami tekanan darah tinggi, terutama selama kehamilan. Konsultasikan dengan dokter sebelum menggunakannya, terutama saat hamil.

 

7. Menjaga skin barrier

Asam asetat dalam cuka apel dapat menyeimbangkan pH kulit dan mengatasi kekeringan, menjaga kelembapan kulit dan memperkuat skin barrier.

 

8. Menyuburkan rambut

Cuka apel dapat membantu mengatasi rambut kering dan mengembang, serta menyeimbangkan pH rambut. Kandungan antimikroba juga dapat mencegah infeksi kulit kepala, ketombe, dan gatal-gatal. Campurkan cuka apel dengan air dan gunakan sebagai bilasan setelah keramas.

 

9. Membersihkan kulit

Cuka apel dapat menjadi bahan alami untuk membersihkan wajah. Campurkan dengan air untuk menciptakan pembersih efektif yang dapat mengangkat debu, sebum, dan kotoran, serta mencegah jerawat.

 

Kategori :