Atlit Tinju Nasional Jadi Korban Penganiayaan di Dapur MBG

Ilustrasi penganiayaan --sumber:ist---

BACA JUGA:Besok, Kasus Korupsi Tol Dua Pejabat Waskita Disidang

Warga setempat berharap, kepolisian segera menuntaskan perkara ini karena sudah merasa jengah dengan polah tingkah keempat pelaku dan hanya pengangguran.

Saat dikonfirmasi, Kasat Reskrim Polres Lampung Selatan, AKP Indik Rusmono membenarkan, kejadian dugaan penganiayaan yang menimpa Ferdinan.

"Ya. Masih di periksa terduganya (pelaku, red)," balas Kasat, Selasa (14/10).

Disinggung mengenai kondisi Ferdinan dan luka yang dialami paska menjadi korban dugaan penganiayaan, Indik menjawab, "Belum mas, saya cek dulu," tandasnya. (Hdk)

Tag
Share