Sekelompok Pemuda Kepergok Polisi Sedang Minum Arak

RAZIA: Petugas Satsamapta Polres Lampung Selatan membubarkan sekelompok pemuda yang sedang mengkonsumsi minuman keras. Hal tersebut dilakukan untuk menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif selama Ramadan. -FOTO IST-
Aksi patroli ini merupakan upaya preventif untuk menekan angka tawuran dan kejahatan jalanan yang kerap meningkat saat bulan Ramadhan.
Beberapa kasus sebelumnya menunjukkan bahwa tawuran yang terjadi biasanya dipicu oleh tantangan di media sosial.
Jika tidak ditindak, kejadian ini dapat berujung pada aksi kekerasan, perusakan fasilitas umum, hingga jatuhnya korban jiwa.(*)