Hasil diskusi tersebut membawa pada kesepakatan perpanjangan kontrak hingga 2027 antara PSSI dan Shin Tae-yong.
BACA JUGA:Pertalite Sudah Mulai Kosong di SPBU, Pertamina Beri Penjelasan
Saat ini, Shin Tae-yong masih fokus memimpin timnas U-23 Indonesia, yang akan menghadapi Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.
Pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Jumat 26 April 2024. Bila mampu mengalahkan Korea Selatan U-23, timnas akan ke semifinal dan lolos Olimpiade Paris 2024.(disway)
Kategori :