Rekomendasi Susu Tinggi Kalsium yang Dapat Membantu Menjaga Kesehatan Tulang

Sabtu 02 Mar 2024 - 16:51 WIB
Reporter : Agung Budiarto
Editor : Agung Budiarto

SUSU tinggi kalsium adalah pilihan yang baik untuk memenuhi kebutuhan kalsium bagi anak-anak dalam masa pertumbuhan, dewasa yang menjaga kesehatan tulang, dan lansia untuk mencegah osteoporosis.

Minum susu bermanfaat untuk menyehatkan tubuh. 

Baik untuk anak-anak, dewasa, orang tua, ibu hamil dan ibu menyusui.

Susu adalah sumber nutrisi penting yang mengandung berbagai zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh, terutama kalsium.

BACA JUGA:Penyakit akibat Malnutrisi yang Perlu Diwaspadai

Nah jika Kamu ingin memenuhi kebutuhan kalsium Kamu bisa coba beberapa merk susu dengan kandungan kalsium yang tinggi. Berikut rekomendasi susu tinggi kalsium yang bisa kau dapatkan di e commerce kesayangan Kamu.

 

1. HiLo Teen Chocolate 750gr

Hilo Teen merupakan produk susu rendah lemak dan tinggi kalsium yang baik untuk pertumbuhan tulang di usia remaja kamu. 

Susu tinggi kalsium ini juga cocok untuk menunjang pertumbuhan tinggi badan remaja dengan aktivitasmu yang padat tanpa meningkatkan resiko kegemukan. Karena pada susu ini mengandung Vit B1, B2, dan mineral. 

Kamu bisa mengonsumsi susu Hilo Teen Chocolate ini setiap hari dengan cara mencampurkan 4 sendok susu HiLo dengan 200ml air.

BACA JUGA:Paranormal Samsudin Dijemput Penyidik Siber Ditreskrimsus

Kamu bisa menambahkan air hangat atau dingin sesuai selera kamu hangat atau air dingin. 

Harga Hilo Teen Chocolate 750ml mulai dari Rp129.780.

 

Tags :
Kategori :

Terkait