9. Susu cokelat kemasan
Meskipun susu cokelat mengandung kalsium, banyak produk kemasan mengandung gula tambahan tinggi. Konsumsi berlebihan dapat menyebabkan peningkatan berat badan dan risiko penyakit kardiovaskular.
10. Campuran minuman alkohol dan minuman energi
Menggabungkan minuman energi dengan alkohol sangat berbahaya. Kafein dalam minuman energi dapat menutupi efek alkohol, meningkatkan risiko konsumsi berlebihan dan komplikasi kardiovaskular, termasuk serangan jantung. (*)
Sumber: https://www.beritasatu.com/lifestyle/2844689/kenali-10-minuman-yang-dapat-menyebabkan-penyakit-jantung-pada-usia-muda
Kategori :