5 Mitos Seputar Sering Mandi Malam Hari

Rabu 11 Sep 2024 - 13:36 WIB
Reporter : Mitra
Editor : Taufik Wijaya

 

5. Pengaruh lingkungan terhadap kesehatan

Mandi malam di daerah yang bersuhu dingin atau lembap bisa meningkatkan risiko terkena flu atau pilek karena perubahan suhu yang ekstrem. Sebaliknya, di daerah yang panas, mandi malam justru bisa membantu menyejukkan tubuh.

 

Dengan demikian mandi malam tidak berbahaya bagi kesehatan jika dilakukan dengan cara yang tepat. Hindari mandi dengan air dingin ketika tubuh lelah atau cuaca sangat dingin. Sebaliknya, mandi dengan air hangat bisa memberikan banyak manfaat, seperti membantu tidur lebih nyenyak dan meredakan stres. Jadi, jangan khawatir untuk mandi malam, selama menjaga kenyamanan tubuh. (*)

 

Sumber: https://www.beritasatu.com/lifestyle/2841313/pria-masuk-rumah-sakit-akibat-sering-mandi-malam-ini-penjelasannya

 

Kategori :