Mudik Kenali Titik Ngantuk di JTTS
Editor: Abdul Karim
|
Senin , 08 Apr 2024 - 05:50
RUAS JTTS: Kondisi Jalan Trol Trans Sumatera dilintasi yang kini tengah dipadari arus pemudik. -Foto HK-
BACA JUGA:Puncak Kedua Arus Mudik via Bandara dan JTTS Meningkat
"Selain dipasang Rumble Strip, Antisipasi titik rawan mengantuk di KM 105+800 B sampai KM 105+200 B juga telah penambahan lampu flip flop supaya pengemudi bisa kembali fokus ketika mengantuk," tandasnya seraya mengigatkan apabila mengatuk dan lelah jangan segan untuk beristirahat utamanya pada 12 rest area yang memang sudah disediakan sejak lama.(mel/rim)