Ketua Relawan Lampung Prabowo-Gibran (LPG), Ahmad Handoko Optimis Prabowo Jadi Presiden RI
Editor: Muhammad Tegar Mujahid
|
Rabu , 14 Feb 2024 - 15:55
Ketua Relawan Lampung Prabowo - Gibran (LPG), Ahmad Handoko.-Foto Dok. TKD Prabowo - Gibran Lampung-
Saat ini, keinginannya adalah menikah dan mengajar di kampus, disela-sela kesibukannya di dunia hukum. Mimpi Ahmad Handoko adalah berkeinginan menjadi pengacara besar dan dipercaya oleh masyarakat dalam membela keadilan dan bisa memperjuangkan aspirasi masyarakat di kursi senayan. (gar)