Ini Serangkaian Tes Kesehatan yang Perlu Dilakukan Para Ibu

-FOTO-FOTO KLIKDOKTER -

Oleh karena itu, tes ini dilakukan agar dapat memantau hormon tiroid. Selanjutnya

BACA JUGA:Masa Jabatan Arinal hingga Juni 2024

 

9. Pemeriksaan Mata

Untuk mendeteksi adanya gangguan penglihatan, sebaiknya dilakukan pemeriksaan kesehatan mata setiap satu tahun sekali. 

Hal ini diutamakan bagi Kamu yang sudah mengalami gangguan visus mata.

 

10. Pemeriksaan Telinga 

Gangguan pendengaran dapat terjadi seiring dengan pertambahan usia. Maka, deteksi organ telinga sejak dini dapat mencegah gangguan penyakit yang ada di area telinga dan pendengaran.

 

11. Pemeriksaan Metabolik 

Tes metabolik untuk ibu melibatkan sejumlah pemeriksaan laboratorium yang disusun untuk menilai bagaimana organ tubuh berfungsi, memeriksa keseimbangan hormon, dan mengamati faktor-faktor kesehatan tertentu yang penting bagi ibu, terutama pada periode kehamilan dan setelah melahirkan.

 

12. Pemeriksaan Kelainan Genetik

Pemeriksaan kelainan genetik untuk ibu mencakup rangkaian uji yang dijalankan untuk mengidentifikasi atau mengevaluasi potensi risiko kelainan genetik yang dapat berpengaruh pada kesehatan ibu maupun perkembangan bayi dalam kandungannya. 

Tag
Share