Taekwondo Glory Lampung Borong 15 Medali Emas di Ajang Everest Kemenpora-RI Cup 2023

Para atlit asal Dojang Taekwondo Glory Lampung yang berhasil menyumbangkan 15 medali emas dan 6 medali perak di ajang Everest Kemenpora Cup 2023.-Foto Ist-

"Kami selaku pelatih berharap ke depan akan banyak tumbuh atlit-atlit junior berprestasi.

BACA JUGA:Taekwondo Glory Lampung Borong 15 Medali Emas di Ajang Everest Kemenpora-RI Cup 2023

Pengprov TI Lampung sedang bersemangat karena banyak Dojang di kabupaten dan kota. Semua bagus-bagus. Semoga bisa menjadi aset ke depan," harapnya.

Hasil positif ini juga mendapat apresiasi dari Ketua Umum Taekwondo Lampung, Heliandri.

Ia menyebut atlit junior Lampung sedang bangkit. Dirinya berharap para atlit dapat terus konsisten.

"Ajang laga atlit ini banyak, seperti Kejurda, kejurnas, Porprov, Popnas, bahkan PON.

BACA JUGA:Wow! Jersey Lionel Messi di Piala Dunia 2022 Qatar Laku Rp 12 Miliar

Semua ini menjadi kesempatan bagi atlit TI Lampung. Termasuk kejuaraan terbuka. Kita support dan apresiasi untuk mengasah mental atlit," terang Heliandri.

Diketahui, beberapa atlit junior asal Dojang Taekwondo Glory Lampung ini masih didominasi nama lawas.

Di antaranya Naila Fahra Hanaya dan beberapa atlit lainnya. (rls)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan