Sempat Suhu Terpanas Se-Asia Tenggara, Lampung Diguyur Hujan

Selasa 24 Sep 2024 - 20:38 WIB
Reporter : Melida Rohlita
Editor : Yuda Pranata

Oleh karenanya pihaknya meminta masyarakat untuk selalu waspada terhadap semua kemungkinan ýang terjadi, diantaranya Periksa pohon-pohon besar atau cabang yang mungkin bisa tumbang dan merusak rumah saat terjadi puting beliung. Pangkas pohon yang berpotensi berbahaya.

“Kenali gejala awal puting beliung, seperti awan hitam yang berputar atau angin yang tiba-tiba sangat kencang. Suara gemuruh keras juga bisa menjadi tanda peringatan. Jika tanda-tanda tersebut muncul, segera cari perlindungan di dalam ruangan yang kokoh, Cari tempat berlindung di dalam bangunan yang kuat dan hindari berada di dekat jendela atau pintu kaca,” pungkasnya. (mel/c1/yud)

 

Tags :
Kategori :

Terkait

Terkini

Minggu 24 Nov 2024 - 16:47 WIB

Kapolres Tuba Cek Senjata Api Personel

Minggu 24 Nov 2024 - 16:40 WIB

136 Peserta CPNS Mesuji Lolos Tes SKD

Minggu 24 Nov 2024 - 16:30 WIB

Iklan Baris 25 November 2024