Olah Raga Yang Bikin Kamu Cepat Turun BB

--

Plank merupakan salah satu olahraga terbaik untuk menghilangkan lemak di sekitar perut. Tak hanya itu, olahraga plank juga dapat memperkuat otot inti perut dan lengan serta kaki.

 

Di awal mencoba, kamu bisa memulainya selama 30 detik. Kemudian, tingkatkan waktunya secara bertahap menjadi 3 hingga 4 menit.

 

Dengan memulai plank secara rutin, lemak di perut akan berkurang dan tubuh akan terlihat lebih ramping.

 

6. Squat

Squat merupakan salah satu jenis latihan kekuatan yang bermanfaat untuk menurunkan berat badan. Soalnya, olahraga ini dapat meningkatkan massa otot.

 

Semakin banyak massa otot yang dimiliki, maka semakin cepat proses metabolisme tubuh, sehingga pembakaran kalori pun menjadi lebih efektif.

 

Manfaat melakukan squat lainnya yaitu mampu menambah massa otot-otot tubuh bagian bawah. Untuk mencapai hasil yang optimal, kamu bisa melakukan squat setidaknya 3 set dengan 15 repetisi setiap harinya.

 

Artikel Lainnya: 6 Tips Memilih Olahraga yang Cocok dan Tepat untuk Kamu

 

Tag
Share