Tujuh Manfaat Biji Pepaya

--FOTO FREEPIK
6. Membantu Mengatasi Sembelit
Serat yang terdapat dalam biji pepaya berperan penting dalam menjaga kelancaran sistem pencernaan. Baik serat larut maupun tidak larut membantu membentuk tinja yang lebih padat dan mudah dikeluarkan.
Dengan begitu, konsumsi biji pepaya bisa menjadi salah satu cara alami untuk mencegah dan mengatasi sembelit.
7. Menurunkan Risiko Obesitas
Biji pepaya mengandung serat yang cukup tinggi, sehingga dapat memberikan rasa kenyang lebih lama. Ini sangat bermanfaat dalam mengontrol nafsu makan dan mengurangi keinginan untuk mengonsumsi makanan berlebih, yang pada akhirnya dapat membantu menurunkan risiko obesitas atau kelebihan berat badan. (jpc)