UNIOIL
Bawaslu Header

Menyesal, Pembacok Pelajar SMP Menyerah

BURON SEBULAN: Setelah buron sebulan, AB (17), tersangka pembacokan pelajar SMP di BanĀ­darlampung, akhirnya menyerahkan diri ke Polresta Bandarlampung pada Sabtu (18/1). -FOTO DOK. POLRESTA BANDAR LAMPUNG-

“Fredi bukan bagian dari kelompok yang sering terlibat tawuran. Ini adalah insiden yang sangat disayangkan,” ujar Akbar. 

Keluarga dan kuasa hukum kini berharap polisi dapat segera mengungkap dan menangkap pelaku utama untuk memberikan keadilan bagi Fredi Saputra, yang menjadi korban salah sasaran dalam insiden tersebut. (sas/c1/abd)

 

Tag
Share