Ingin Tubuh Tetap Sehat? Setelah Makan Jangan Lakukan 8 Aktivitas Ini
Setelah makan sebaiknya hindari melakukan aktivitas berat.-Foto Pixabay-
Meskipun buah adalah makanan yang sangat sehat, mengonsumsinya segera setelah makan bisa menyebabkan masalah pencernaan. Buah akan bercampur dengan makanan yang baru dikonsumsi dan memperlambat proses penyerapan nutrisi sehingga bisa mengganggu pencernaan dan menurunkan nilai gizi makanan.
8. Membungkuk Setelah Makan
Hindari membungkuk setelah makan, baik saat duduk maupun berdiri. Membungkuk dapat memberikan tekanan pada organ tubuh yang dapat menghambat proses pencernaan. Sebaiknya, duduk atau berdiri dengan posisi tegak untuk mendukung kelancaran pencernaan.
Dengan menghindari aktivitas-aktivitas tersebut setelah makan, Anda dapat membantu menjaga kesehatan pencernaan dan meningkatkan kualitas kesehatan tubuh secara keseluruhan. (*)
Sumber: https://www.beritasatu.com/lifestyle/2852949/8-aktivitas-yang-tidak-boleh-dilakukan-setelah-makan