RAHMAT MIRZANI

Larangan Penderita Kolesterol Mengkonsumsi Mi Instan, Ini 10 Bahayanya

Para penderita kolesterol harus membatasi mengkonsumsi mi instan. nstan -Foto Pixabay -

Mi instan mengandung berbagai bahan pengawet dan kimia yang bisa berdampak negatif pada kesehatan, termasuk memengaruhi metabolisme kolesterol.

 

Minyak yang terhidrogenasi sebagian dan beberapa jenis pengawet dapat memicu peradangan kronis dalam tubuh. Hal ini dikaitkan dengan peningkatan kadar kolesterol dan risiko penyakit jantung.

 

6. Kandungan gula tersembunyi

Beberapa jenis mi instan mengandung gula tambahan yang dapat meningkatkan kadar trigliserida dalam darah yang dapat berkontribusi pada pembentukan plak di arteri, serupa dengan kolesterol jahat (LDL).

 

Gula berlebih dalam mi instan juga dapat mengganggu metabolisme tubuh, termasuk sulitnya metabolisme dalam memproses lemak yang dapat meningkatkan risiko penumpukan lemak di hati dan organ lainnya.

 

7. Lemak trans

Lemak trans kerap ditemukan dalam makanan instan, kandungan ini memiliki dampak negatif yang signifikan terhadap kadar kolesterol dalam tubuh. Kandungan lemak trans dalam mi instan juga dapat meningkatkan kadar kolesterol LDL secara drastis serta menurunkan kadar kolesterol HDL.

 

8. Indeks glikemik tinggi

Indeks glikemik yang tinggi pada mi instan menyebabkan lonjakan gula darah secara cepat setelah dikonsumsi.

 

Tag
Share