UNIOIL
Bawaslu Header

Luruskan Niat, Jangan Malas Menjalani Ibadah Puasa!

--FOTO PEXELS

BULAN Ramadan adalah momen istimewa untuk meningkatkan ibadah dan memperbanyak amal saleh kepada Allah SWT. Dibukanya pintu surga menjadi simbol limpahan pahala dan keberkahan yang Allah sediakan di bulan suci ini.

Sementara itu, dibelenggunya setan menandakan bahwa godaan untuk berbuat maksiat semakin berkurang.

Oleh sebab itu, beruntunglah bagi siapa saja yang masih diberi kesempatan untuk bertemu dengan bulan Ramadan, sebagaimana dikutip dari laman jateng.nu.or.id.

 

Kenyataannya, tidak semua orang mampu memanfaatkan momen Ramadan dengan baik. Justru, sebagian merasa kurang bersemangat dan malas dalam beribadah.

 

 

Padahal sebagaimana disebutkan dalam laman darusyahadah, Ramadan adalah waktu terbaik untuk memperbaiki diri dan memperbanyak amal kebaikan.

 

Rasa malas dalam beribadah bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti kelelahan, kurangnya motivasi, atau minimnya pemahaman tentang keutamaan ibadah di bulan suci ini.

 

Ada beberapa cara untuk mengatasi rasa malas agar ibadah di bulan Ramadan bisa dilakukan dengan lebih baik, lebih khusyuk, dan tentunya mendatangkan pahala yang lebih besar dari Allah SWT.

 

Jangan Tidur setelah Subuh

Tag
Share