Bawaslu Imbau Laporan Pengawasan Pemilu 2024 Disampaikan ke Pemda, DPRD, dan Publik
Editor: Agung Budiarto
|
Jumat , 24 Jan 2025 - 22:35
INGATKAN: Anggota Bawaslu Herwyn J.H. Malonda meminta agar laporan pengawasan Pemilu 2024 tidak hanya disampaikan kepada pemerintah daerah dan DPRD, tetapi juga publik sebagai bentuk pertanggungjawaban Bawaslu. -FOTO BAWASLU RI -