Buah Anggur Terlarang Bagi Pengidap 8 Jenis Penyakit Ini

Sebagian orang yang menderita penyakit tidak boleh mengkonsumsi anggur.-Foto Pixabay-

Orang yang memiliki alergi terhadap anggur sebaiknya menghindarinya sepenuhnya, karena dapat memicu reaksi alergi yang bervariasi dari ringan hingga parah, seperti rasa gatal atau terbakar pada mulut dan bibir, kesulitan bernafas, hingga mual dan muntah.

Alergi ini biasanya disebabkan oleh kepekaan terhadap protein dalam anggur, seperti protein transfer lipid (LTP), serta bahan tambahan yang digunakan dalam proses pengolahan anggur, seperti gelatin dan ragi. (*)

 

Sumber: https://www.beritasatu.com/lifestyle/2853319/penderita-8-jenis-penyakit-tidak-boleh-makan-buah-anggur

 

Tag
Share