Survei RLMG Dinilai Penyemangat Calon Kada
Editor: Agung Budiarto
|
Kamis , 22 Aug 2024 - 20:38

Tokoh Agama Pringsewu Dian Arif-FOTO IST-
"Kepentingan kami adalah untuk menghasilkan pemimpin yang benar benar pilihan rakyat. Kami Netral dalam pelaksanaannya termasuk pendanaannya,' jelasnya. Mengenai margin erornya yakni 3,0 dengan tingkat kepercayaan 90.
" Semoga survey ini bermanfaat untuk masyarakat dan tak berhenti sampai di sini masih ada survey lanjutan yang akan di lakukan," ungkap Abdul Karim. (sag/abd)