Bawaslu Header

Jutaan Gen Z Dominasi Angka Pengangguran di Indonesia

Ilustrasi Gen Z yang jadi pengangguran.--FOTO Freepik/Benzoix

Kedua, mengikuti berbagai kegiatan. Jika masih kuliah cobalah ikuti kegiatan sebagai volunteer, mengikuti pelatihan, dan memperluas networking. Kemudian kamu bisa ikuti pekerjaan paruh waktu (part time) dengan event organizer atau wedding organizer. Selain itu, bisa membuka bisnis jadi reseller yang tak perlu bermodalkan uang dan kamu hanya mempromosikannya di sosial media.

 

Ketiga, belajar untuk berwirausaha. Jika mencari pekerjaan tak kunjung dapat, kamu harus banting stir untuk berwirausaha. Tapi sebelumnya harus ditentukan dulu dari segi modal, tentukan segmen pasar, fokus pada produk, dan susun strategi marketing.

 

Keempat, hindari utang pinjol dan gaya hidup boros. Tak bisa dipungkiri bahwa kehidupan saat ini banyak dipengaruhi konten media sosial sehingga mendorong kita untuk boros atau hedonisme.

 

Hindari kehidupan seperti itu apalagi sampai rela meminjam ke pinjol atau pinjaman online, karena itu akan membuat kita semakin terpuruk. (jpc)

Tag
Share