RAHMAT MIRZANI

Dampak Donor Darah Bagi Kesehatan Manusia

--

 

2. Menurunkan Zat Besi Berlebih  

Zat besi dalam jumlah normal diperlukan untuk pembentukan sel darah merah. Namun, jika terlalu banyak, zat besi dapat menumpuk di organ seperti hati, pembuluh darah, dan jantung, menyebabkan kerusakan. Donor darah membantu menurunkan kandungan zat besi berlebih, sehingga mencegah penyakit pada organ tersebut dan juga dapat mencegah kanker, menurut penelitian dari Journal of the National Cancer Institute.

 

3. Membakar Kalori 

Donor darah dapat membakar sekitar 650 kalori, setara dengan bersepeda pada kecepatan 22 km/jam selama satu jam. Bagi Kamu yang ingin menurunkan berat badan, donor darah bisa menjadi alternatif, meski tetap harus diimbangi dengan pola makan sehat dan olahraga teratur.

 

4. Periksa Kesehatan Gratis

Sebelum menyumbangkan darah, Kamu akan menjalani berbagai pemeriksaan kesehatan, seperti berat badan, tekanan darah, denyut nadi, suhu tubuh, jumlah hemoglobin (Hb), serta tes untuk penyakit seperti HIV, hepatitis B dan C, sifilis, dan lainnya. Pemeriksaan ini membantu Kamu mengetahui kondisi kesehatan terkini, dan semuanya dilakukan secara gratis.

 

5. Kesehatan Psikologis 

Selain manfaat medis, donor darah juga memberikan kepuasan psikologis. Mengetahui bahwa darah Kamu membantu orang lain dapat memberikan perasaan senang dan kepuasan batin.

 

Dampak Negatif Donor Darah

Selain dampak positif, donor darah juga bisa memberikan dampak negatif jika proses pengambilan darah tidak dilakukan dengan benar. Beberapa di antaranya adalah:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan