Jangan Tanam 5 Jenis Tanaman Ini Jika Tidak Ingin Rumah Anda Didatangi Ular
Pohon melati merupakan salah satu tanaman yang seharusnya tidak ditanam di pekarangan rumah karena disukai ular. -Foto Istock-
4. Tanaman Perdu
Perdu tergolong jenis tanaman Semak. Biasanya kerap digunakan sebagai pagar hidup di sekitar pekarangan rumah.
Jenis tanaman ini bisa menjadi tempat berlindung dan bersembunyi yang ideal bagi ular.
5. Tanaman penutup tanah
Tanaman penutup tanah seperti rumput gajah, daun singkong dan krokot sering dijadikan sebagai penghias di halaman rumah.
Namun siapa yang menyangka bahwa tanaman ini juga disukai oleh ular karena bisa menjadi tempat berlindung yang ideal bagi ular.
Untuk menyiasati agar tanaman ini tetap bisa ditanam di pekarangan rumah, Anda dapat menanam berbagai jenis tanaman lain yang tidak disukai oleh ular. Di antaranya lidah mertua, serai, lavender, bawang putih, mint, agapanthus pink, dan sebagainya. Dengan adanya tanaman ini, ular akan berpikir dua kali sebelum nyaman bersembunyi di pekarangan rumah anda. (*)