Perplexity Rilis Comet Browser Android

Comet Browser dari Perplexity kini ada versi Android dan akan menyusul untuk iOS. -FOTO DIGITAL TRENDS -

Meski menawarkan banyak kemudahan, tantangan terbesar yang dihadapi adalah keamanan dan privasi. Memberikan AI akses luas untuk menelusuri web dan melakukan tindakan otomatis membuka risiko baru. Perplexity menyatakan sedang merancang ulang sistem keamanan dari dasar untuk memastikan fitur-fitur tersebut tetap aman digunakan.

 

Versi Comet Browser untuk iOS sedang disiapkan saat ini tetapi perusahaan belum mengumumkan jadwal perilisan. (beritasatu.com)

 

Tag
Share