Google Maps Kini Ditenagai Gemini AI

Senin 10 Nov 2025 - 20:47 WIB
Reporter : Redaksi
Editor : Syaiful Mahrum

Kehadiran Gemini AI menandai era baru bagi Google Maps. Aplikasi ini tidak lagi sekadar alat bantu arah, tetapi menjadi asisten perjalanan cerdas yang memahami konteks, preferensi, serta kondisi dunia nyata secara langsung. (beritasatu.com)

Tags :
Kategori :

Terkait