BANDARLAMPUNG – Dalam rangka memperingati Hari Statistik Nasional (HSN) 2025, Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung menggelar Lomba Isyarat Data Cemerlang yang melibatkan sahabat tunarungu. Acara yang diikuti 25 peserta laki-laki dan perempuan ini berlangsung di Lt. 1 Kantor BPS Provinsi Lampung, Jumat (19/9).
Puluhan Sahabat Tunarungu Sampaikan Data Statistik lewat Bahasa Isyarat
Jumat 19 Sep 2025 - 21:53 WIB
Editor : Syaiful Mahrum
Kategori :