Simak, Ini 8 Cara Efektif Cegah Kehamilan
-FOTO-FOTO KLIKDOKTER -
Ada beberapa alat kontrasepsi yang dapat digunakan untuk menunda kehamilan.
Yuk, cari tahu cara mencegah kehamilan yang bisa kamu coba.
Beberapa pasangan suami istri mungkin berencana menunda untuk memiliki momongan.
Oleh karenanya, mereka memilih untuk melakukan sejumlah cara mencegah kehamilan.
Ada berbagai metode yang bisa dilakukan, mulai dari penggunaan alat kontrasepsi hingga menghindari berhubungan seksual saat masa subur.
Jika kamu berencana untuk menunda kehamilan, berikut beberapa cara yang bisa dicoba:
1. Menghindari Hubungan Intim di Masa Subur
Salah satu cara mencegah kehamilan selain petting (non-penetrasi) adalah dengan menghindari hubungan intim di masa subur.
Namun, kamu tentunya perlu mengetahui siklus haid setiap bulannya untuk menentukan masa subur.
Meski cukup sulit, terutama jika siklus haid tidak teratur, namun metode ini paling banyak diminati.
BACA JUGA:Atasi Commuting Stress dengan Cara Ini, Biar Tak Kena ‘Mental’
2. Melakukan Metode Sanggama Terputus